Kamis, 09 Oktober 2014

Berikut adalah Preview jadwal bola terkini Liga primer. Satu laga yang akan menyita banyak pecinta sepakbola, laga yang harusnya akan menjadi laga yang haus akan gol karena yang satu adalah team yang paling tangguh di Liga Primer sekaligus juara Liga Primer tahun lalu yaitu Manchester City dan yang satu lagi adalah team yang berada di dalam zona degadrasi dimana membutuhkan kemenangan untuk dapat bertahan di liga tersebut.
    Laga pertendingan yang akan di gelar pada tanggal 07 Februari 2015 ini akan dilaksanakan di Etihad Stadium. Pada malam minggu besok. Bagi para pecinta bola yang biasa menonton bareng di café-café, anda harus bersiap-siap karena laga yang digelar besok bisa menjadi laga yang panas meskipun di atas kertas Manchaster City berada di level yang lebih tinggi dari Hull. Tapi kita lihat pertandingannya besok apakah Manchaster City akan berhasil membobol Hull atau Hull akan berhasil menahan gempuran dari lawannya tersebut
    Pada laga sebelumnya Chealsea berhasil ditahan imbang oleh Manchaster City, akan tetapi Manuel Pellegrini merasa kecewa dengan hasil 1 poin. Itu membuktikan kalau Manchaster City adalah team yang haus akan beburu juara.
    Wilfried Bony dan Yaya Toure dipastikan tidak akan tampil pada laga besok karena mereka berdua telah berhasil membawa negaranya yaitu Pantai Gading lolos ke Final Piala Afrika dan kemungkinan pengganti mereka hanya akan terjadi pada sektor kanan saja, yaitu Pablo Zabaleta yang menggantikan Bacary Sagna.   
    Stevan jovetic yang telah dicoret dari squad Liga Champions dan untuk mengakomodasi Bony beserta Edin Dzecko tidak sedang berada dalam kondisi prima, boss dari Manchaster City pun akan kembali memasang Aguero di barisan depan. Dirinya mungkin sedang menunggu Bony kembali untuk dapat menjadikannya sebagai partner Aguero.
    Meskipun sedang berada pada peringkat kedua, City sebenarnya kini berada dalam kondisi yang benar-benar kurang meyakinkan. Empat laga yang mereka lewati tampil mengecewakan tanpa kemenangan satupun mereka raih. Tidak berbeda jauh dengan lawan yang akan mereka hadapi besok. Hull pun kalah empat kali dalam empat laga mereka.
    Bagaimana serunya si pemburu juara Manchaster City berlaga dengan team kesebelasan yang akan siap bertanding mempertaruhkan segenap kekuatan mereka untuk dapat bertahan dan lolos dari zona degradasi. Saksikan pertndingannya besok sabtu 7 Februari 2015.

LAGA PRIMER MANCHASTER CITY VS HULL CITY